Rapat kesiapan Satgas PEN dalam rangka Monitoring dan Evaluasi penyaluran Bantuan Sosial


Jumat, 17 Des 2021 | 10:04 WIB
Rapat Kerja
Kompol Aris Purwanto, S.H., S.I.K., M.H. ( Kasubdit 3 Tipidkor Ditreskrimsus Polda Kalbar) melaksanakan Rapat bersama  Kanit dan Panit Subdit III Ditreskrimsus Polda Kalbar terkait kesiapan Satgas PEN dalam rangka monitoring dan evaluasi  penyaluran Bantuan sosial (PKH, Kartu Sembak Dan BST) yang akan di mulai pada Tanggal 16 Desember – 29 Desember 2021. Adapun tujuan dari pelaksanaan Rapat  ini guna memastikan bansos tepat sasaran, meminimalisir jumlah kelompok penerima manfaat (KPM) tidak transaksi dan Kartu kesejahteraan sosial (KKS) tidak terdistribusi serta mencari solusi atas kendala yang ada dilapangan.  (Jumat 17 Desember 2021)
Tag


Berita Terkait


Kategori


2023


Sabtu

02

Desember